Travel Jakarta-Purwakarta Kruzz Shuttle: Nyaman & Terjangkau

Egista
Jumat, 09 Januari 2026


Perjalanan pulang ke Purwakarta dari Jakarta bisa ditempuh dengan berbagai moda transportasi, salah satunya travel Jakarta-Purwakarta! Meski perjalanan Jakarta-Purwakarta tergolong singkat, kamu tetap harus memilih travel yang nyaman. 


Kruzz Shuttle pun siap menjadi teman perjalananmu! Di Kruzz Shuttle, jadwal travel Jakarta-Purwakarta tersedia dari pagi hingga malam, dengan titik keberangkatan strategis dan fasilitas yang nyaman, hanya Rp65.000 per tiket.


Berikut informasi lengkap, mulai dari titik keberangkatan, jadwal dan harga travel Jakarta-Purwakarta Kruzz Shuttle: 

Rute & Jadwal Travel Jakarta-Purwakarta

Kruzz Shuttle hanya menyediakan satu titik keberangkatan, yakni dari Pancoran, Jakarta Selatan, dengan dua titik penurunan di Purwakarta. Jadwalnya beragam setiap hari, jadi kamu harus cek dulu dengan seksama sebelum berangkat!

Kruzz Pancoran-Kruzz Sadang



Rute

Jadwal 

Senin

Selasa, Rabu 

Kamis

Jumat

Sabtu

Minggu

Kruzz Pancoran-

Kruzz Sadang

05.00
05.30
06.00
06.30
07.00
07.30
08.00
09.30
10.30
12.30
14.30
15.30
16.00
16.30
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
20.00
21.00

05.00
05.30
06.00
06.30
07.00
07.30
08.00
09.30
10.30
12.30
14.30
15.30
16.00
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
20.00
21.00

05.00
05.30
06.00
06.30
07.00
07.30
08.00
09.30
10.30
12.30
13.30
14.30
15.00
15.30
16.00
16.30
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
19.30
20.00
20.30
21.00

06.00
07.00
08.00
09.00
10.00
11.00
12.30
14.30
15.00
15.30
16.00
16.30
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
19.30
20.00
20.30
21.00


06.00
07.00
08.00
09.00
10.00
11.00
12.30
13.30
14.30
15.00
15.30
16.00
16.30
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
20.00
21.00

06.00
07.00
08.00
09.00
10.00
11.00
12.30
13.30
14.30
15.00
15.30
16.00
16.30
17.00
17.30
18.00
18.30
19.00
19.30
20.00
20.30
21.00

Kruzz Pancoran-Pick Up Point Cikopo



Rute

Jadwal 

Senin

Selasa-

Kamis

Jumat

Sabtu

Minggu

Kruzz Pancoran-

Pick Up Point Cikopo

05.00

10.00

06.00
10.00

06.00
10.00
17.30
19.30

08.00
13.00

07.00
11.30
16.00

Berapa Harga Travel Jakarta-Purwakarta & Fasilitasnya?

Harga tiket travel Jakarta-Purwakarta ini cukup terjangkau, yakni Rp65.000 untuk semua rute dan jadwal keberangkatan. Dengan harga tersebut, kamu sudah bisa merasakan perjalanan yang aman dan nyaman karena fasilitasnya memadai, seperti: 


  • Sopir berpengalaman

  • Armadanya baru dan modern

  • Kapasitas kursi 12

  • Format kursi 1-2 

  • Kursi recliner

  • AC

  • Hiburan sentral

  • Bagasi 

  • Tepat waktu

  • Perjalanan via tol


Dengan semua fasilitas ini, perjalanan Jakarta-Purwakarta jadi lebih praktis, cocok untuk kamu yang ingin sampai tujuan dengan aman tanpa capek.

Estimasi Waktu Perjalanan Jakarta-Purwakarta: Lengang & Ramai

Perjalanan Jakarta-Purwakarta dapat ditempuh dalam waktu yang singkat. Namun, lamanya perjalanan bisa berbeda-beda tergantung kondisi lalu lintasnya. 


Jika kondisinya lengang, seperti Senin pagi sampai Jumat siang, perjalanan bisa ditempuh dalam waktu 1 jam 10 menit sampai 1 jam 15 menit. 


Sementara saat kondisinya padat, misalnya Jumat sore sampai Sabtu siang, perjalanan bisa memakan waktu 2 jam sampai 2 jam 30 menit. 

Lokasi Titik Berangkat & Turun Travel Jakarta-Purwakarta

Biar nggak kebingungan naik dan turun di mana? Catat alamat pool Kruzz Shuttle di Jakarta dan Purwakarta berikut ini ya: 



Jika rencana perjalananmu dari Jakarta ke Purwakarta sudah siap, langsung pesan tiket travelnya sekarang lewat website atau aplikasi Kruzz Shuttle! Perjalanan Jakarta-Purwakarta pun jadi lebih nyaman bebas ribet. 


button pesan tiket sekarang